Nebula Room, Kuta

(English Version) Gang Poppies sering kali identic dengan backpackers hotel, tapi ternyata di dalam gang Poppies itu banyak restaurant-restaurant yang menarik untuk dicoba, salah satunya adalah Nebula Room yang berlokasi di depan hotel Dekuta di Gang Poppies 2. Meskipun lokasinya di gang Poppies, tapi di area ini tidak se-crowded seperti area lain di gang Poppies…